Translate

Rabu, 04 Maret 2020

Buku: Indeks Tematik Ayat-ayat Al-Qur'an (txt)

“Maka tidakkah mereka merenungkan al-Qur’an? Seandainya itu bukan berasal dari sisi Allah, pastilah mereka akan mendapati banyak pertentangan di dalamnya.”
(QS. An-Nisā'/Wanita/4:82)

“Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut nasihat orang fasik, yang tidak berdiri di jalan orang berdosa, dan yang tidak duduk di tempat para pencemooh, melainkan yang kesukaannya hukum ALLAH dan yang merenungkan hukum-Nya siang dan malam. Ia seperti pohon yang tertanam di tepi aliran air, yang menghasilkan buahnya pada musimnya, dan yang daunnya tidak layu. Segala sesuatu yang dilakukannya berhasil.”
(Mazmur 1:1-3)

“Sebaik-baik orang di antara kalian adalah yang mempelajari Al-Qur'an dan mengamalkannya.”
(HR. Tirmidzi 2907)

“Firman-Mu seperti pelita bagi kakiku, dan terang bagi jalanku. Aku telah bersumpah, dan aku akan meneguhkannya kembali, bahwa aku akan memegang teguh peraturan-peraturan-Mu yang benar itu.”
(Mazmur 119:105-106)

“Dan katakanlah, ”Kebenaran telah datang dan kebatilan telah lenyap. Sesungguhnya kebatilan itu pasti akan lenyap.” Dan Kami turunkan dari Al-Qur’an suatu penyembuh dan rahmat bagi orang-orang yang beriman; tetapi tidaklah itu menambah kepada orang-orang yang aniaya melainkan kerugian.”
(QS. Al-Isrā'/Perjalanan Malam/17:81-82)


Al-Qur'an Terjemah & Tafsir Singkat


DAFTAR ISI (1):

Bab 01. SEKITAR ARKANUL ISLAM

Bab 02. IMAN


Bab 03. AL-QUR'AN


Bab 04. ILMU DAN CABANG-CABANG


Bab 05. AMAL


Bab 06. DAKWAH KEPADA ALLAH


Bab 07. JIHAD


Bab 08. MANUSIA DAN HUBUNGAN KEMASYARAKATAN


Bab 09. AKHLAK


Bab 10. PERATURAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN HARTA


Bab 11. HAL-HAL YANG BERKAITAN DENGAN HUKUM


Bab 12. NEGARA DAN KEMASYARAKATAN


Bab 13. PERTANIAN DAN PERDAGANGAN


Bab 14. SEJARAH DAN KISAH-KISAH


Bab 15. AGAMA-AGAMA



Daftar Isi (2):

01. AKHLAK DAN ADAB

02. KISAH-KISAH DAN PERUMPAMAAN DALAM AL-QUR'AN


03. HUKUM DALAM KELUARGA


04. IBADAH


05. KISAH-KISAH PARA NABI



UNDUH

Tidak ada komentar:

Posting Komentar